Selasa, 25 April 2017

REVIEW JURNAL PSIKOLOGI ( tugas 6 MIAD )

Nama : Syifa Afifah
Kelas : 1PA12
NPM : 17516264
TUGAS 6 MATEMATIKA DAN ILMU ALAMIAH DASAR
1.      Junal Psikologi B. Indonesia
Judul   : Faktor-faktor Penyebab Perilaku Merokok pada Remaja
Tujuan : untuk mengetahui periktor mana perilaku merokok pada remaja.
Alasan : untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang menyebabkan para remaja merokok.
Metode : Dengan mengidentivikasi variable-variabel penelitain, seperti sikap permisif orangtua, lingkungan teman sebaya dan  kepuasan psikologis.
Populasi : Perokok yang berusia 15-18 tahun yang tinggal di kampung Sosrowijayan  Wetan, siswa SMU kolombo, dan Siswa SMU 9 Yogyakarta.
Subjek   : Melibatkan 90 subjek penelitian, akan tetapi yang dapat dianalisi sebanyak 75 subjek yang semuanya berjenis kelamin pria.
Hipotesis    : Kepuasan psikologis, sikap permisif orang tua terhadap perilaku merokok, dan lingkungan teman sebaya merupakan prediktor bagi perilaku merokok remaja.
Hasil           : Lingkungan keluarga, lebih spesifik sikap permisif orang tua terhadap perilaku merokok remaja. Sosialisasi yang lain melalui transmisi horisontal melalui lingkungan teman sebaya. Namun demikian, yang paling besar memberikan kontribusi adalah kepuasan-kepuasan yang diperoleh setelah merokok atau rokok memberikan kontribusi yang positif.
Link           : http://fmipa.umri.ac.id/wp-content/uploads/2016/06/LUSI-PENYEBAB-   PERILAKU-MEROKOK-PD-REMAJA.pdf

2.      Jurnal Psikologi B. Inggris
Judul    : The Effectiveness of Motivation Training for Increasing Students Motivation
Tujuan: Untuk mengamati atau menguji efektifitas pelatihan motivasi dalam meningkatkan motivasi belajar siswa.
Alasan : Supaya tingkat motivasi siswa yang rendah segera dapat ditangani, karena  tinggi rendahnya motivasi siswa dapat mempengaruhi kehidupan mereka di masa depan.

Metode : Menggunakan metode pre-experiment dengan satu kelompok pre-test post-test design. Data kuantitatif dianalisis secara statistik dengan menggunakan uji Wilcoxon dengan pengukuran non parametrik untuk mengetahui signifikansi perbedaan tingkat motivasi sebelum dan sesudah pelatihan. Data diuji dengan menggunakan SPSS 17.0 for Windows.

Populasi : Siswa SMK yang berjumlah 15 siswa laki-laki dan perempuan yang memiliki motivasi rendah.

Subjek    : 15 siswa laki-laki dan perempuan.

Hipotesis : Mengetahui perbedaan antara pre-test dan post-test motivasi siswa.

Hasil           : Artinya ada perbedaan yang signifikan antara motivasi sebelum melakukan perawatan (pre-test) dan setelah diobati (post test), yang menunjukkan bahwa motivasi siswa meningkat setelah menjalani pengobatan berupa latihan motivasi.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Matematika dan Ilmu Alamiah Dasar Tugas 9

Nama  : Intan Justitia Dewi Top of Form Bottom of Form Kelas  : I PA 12 NPM  : 18516337 The Great Blue Hole, Jurang Terdalam ...